Ini dia yang aku janjikan. ATC dari teman-temanku. ATC ini aku terima karena aku mengikuti kegiatan swap ATC yang diadakan oleh mbak Dwita Crafty Craft untuk menyambut WCMD 2011. Aku membuat 10 ATC, mengirimkannya 9 dan aku menerima 9 ATC pula.
Dari kiri ke kanan, ATC dibuat oleh: Eva Budianto, Nova Fitriana, Melissa, Dwita Siregar, Fetra Venny Riza dan Jovita Maria (deret atas). Kiki Meilisa, Sandra Krishnaputri dan Ririe Rengganis (deret bawah). Senangnya bisa mendapat ATC kalian semua teman.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Say somethink before you leave... Thank's! ^^